Senin, 05 Desember 2011

cara membaca bilangan pecahan dalam bahasa inggris

Fraction Number (Bilangan pecahan)

hem bagaimana anda membaca bilangan pecahan dalam bahasa inggris??bingung kan?? tapi kalau udah tau caranya sebenarnya mudah kok.... ni contohnya :
  • 1/2 di baca : a half
  • 1/3 di baca : a third
  • 1/4 di baca : afourth / a quarter
  • 2/3 di baca : two third
  • 9 2/3 di baca : nine and two third
hem gampang kan .... eh ada lagi ni bagaimana kalau  bilanganya kayak gini   0.5  hem bingung kan... gak usah bingung kok gampang tu 
  • 0.5 di baca : zero point five
  • 2.8 di baca : two point eight
jadi (.) di baca point

Tidak ada komentar:

Posting Komentar